Jembatan Paling Unik di Dunia

Jembatan adalah salah satu sarana transportasi darat terpenting selain terowongan, tidak harus dibangun mencolok, tapi di dunia ini ada saja jembatan yang dibangun mencolok, apa sajakah itu? Berikut daftarnya:

Jembatan Banpo (Korea Selatan): Jembatan Air Mancur


Jembatan Millau (Perancis): Jembatan Tertinggi di Dunia


Henderson Waves (Singapura): Jembatan Pejalan Kaki Terindah


Jembatan Teluk Hangzhou (Cina): Jembatan Lintas Lautan Terpanjang di
Dunia


Rolling Bridge (Britania Raya): Jembatan yang dapat menggulung sendiri


Jembatan Oliveira (Brazil): Jembatan kabel berbentuk X pertama di dunia


Wind and Rain Bridge (Cina): Jembatan Bangsa Dong


Tower Bridge (Britania Raya): Jembatan Victorian Paling Terkenal dan Terindah


Jembatan Air Magdeburg (Jerman): Jembatan Air Terbesar di Eropa


Ponte Vecchio (Italia): Jembatan Tertua dan Terkenal


Sumber: http://www.forumkami.com/forum/aneh-tapi-nyata/16233-tahukah-anda-jembatan-paling-unit-di-dunia.html
Makasih